1.1 Latar Belakang
Pemilu diselenggarakan dengan tujuan untuk memilih wakil rakyat baik ditingkat pemerintahan pusat maupun pemerintahan daerah, serta untuk membentuk pemerintahan yang demokratis, kuat, dan memperoleh dukungan rakyat dalam rangka mewujudkan tujuan nasional sebagaimana yang diamanatkan oleh pembukaan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945. Pemilu dilaksanakan oleh negara Indonesia dalam rangka mewujudkan kedaulatan rakyat sekaligus penerapan prinsip-prinsip atau nilai-nilai demokrasi, meningkatkan kesadaran politik rakyat untuk berpartisipasi aktif dalam pemilihan umum demi terwujudnya cita-cita masyarakat Indonesia yang demokratis.
Salah satu parameter pemilu yang demokratis adalah dengan adanya komponen pemilih yang semakin plural seiring dengan semakin kompleknya pemilu. Ini artinya pemilih adalah pendukung utama yang sangat penting dalam proses pemilu yang demokratis, sesuai dengan prinsip kedaulatan rakyat. Setiap pemilih dalam pemilihan umum tidak akan terlepas dari latar belakang politis maupun sosiologis pada saat itu, sehingga hal ini sangat berpengaruh dalam menentukan pilihan mereka, inilah yang disebut perilaku pemilih.
Dinamika prilaku pemilih sangat kompleks dalam setiap pemilihan umum. Apalagi Indonesia telah menyelenggarakan Pemilu lebih dari lima kali. hal ini dipengaruhi oleh pergolakan politik dan juga tingkat pendidikan serta tingkat ekonomi pemilih dalam pemilihan umum. Tingkat pendidikan maupun ekonomi Masyarakat Indonesia terbukti dalam beberapa pemilu setelah masa reformasi sangat berpengaruh, inilah yang menimbulkan maraknya praktek menyimpang seperti Money Politic, Kartu pemilih yang double atau tidak merata Yang kemudian sangat menciderai sistem demokrasi yang dibangun oleh bangsa Indonesia agar tercipta good governance.
Sehingga, tujuan dari diadakanya WEB Pembuatan Kartu Pemilihan Umum untuk mewujudkan demokratisasi, mewujudkan hak-hak rakyat dan mewujudkan partisipasi rakyat dalam politik untuk melakukan pendidikan dan pembangunan politik akan pernah tercapai dengan baik
Salah satu parameter pemilu yang demokratis adalah dengan adanya komponen pemilih yang semakin plural seiring dengan semakin kompleknya pemilu. Ini artinya pemilih adalah pendukung utama yang sangat penting dalam proses pemilu yang demokratis, sesuai dengan prinsip kedaulatan rakyat. Setiap pemilih dalam pemilihan umum tidak akan terlepas dari latar belakang politis maupun sosiologis pada saat itu, sehingga hal ini sangat berpengaruh dalam menentukan pilihan mereka, inilah yang disebut perilaku pemilih.
Dinamika prilaku pemilih sangat kompleks dalam setiap pemilihan umum. Apalagi Indonesia telah menyelenggarakan Pemilu lebih dari lima kali. hal ini dipengaruhi oleh pergolakan politik dan juga tingkat pendidikan serta tingkat ekonomi pemilih dalam pemilihan umum. Tingkat pendidikan maupun ekonomi Masyarakat Indonesia terbukti dalam beberapa pemilu setelah masa reformasi sangat berpengaruh, inilah yang menimbulkan maraknya praktek menyimpang seperti Money Politic, Kartu pemilih yang double atau tidak merata Yang kemudian sangat menciderai sistem demokrasi yang dibangun oleh bangsa Indonesia agar tercipta good governance.
Sehingga, tujuan dari diadakanya WEB Pembuatan Kartu Pemilihan Umum untuk mewujudkan demokratisasi, mewujudkan hak-hak rakyat dan mewujudkan partisipasi rakyat dalam politik untuk melakukan pendidikan dan pembangunan politik akan pernah tercapai dengan baik
1.2 Tujuan dan Manfaat
Adapun tujuan dan manfaat dari pembuatan web kartu pemilih yaitu:
1. Segi Inovasi
· Meminimalisir kecurangan yang terjadi pada saat pemilu
· Mempermudah pemerintah dalam membuat kartu pemilu
· Mempermudah pemilih dalam memilih dalam setiap TPS.
2. Segi manfaat
· Mempermudah kerja pemerintahan untuk pendataan peserta pemilu
· Menjaga keakuratan peserta pemilu
· Menghindari redudansi data dan pengerjaan yang sama.
1.3 Target dan Sasaran
Adapun Target dan sasaran dalam web kartu pemilih ini melalui media internet ini adalah sebagai berikut :
1. Masyarakat akan lebih percaya terhadapa pemerintah menganai sistem pemilihan umum dan demokrasi di Indonesia.
2. Meningkatkan daya tarik masyarakat Indonesia karena masyarakat
mendapat informasi yang lengkap dan kemudahan dalam memilih di pemilihan umum.
4. Akan timbulnya sikap kontribusi masyarakat dalam pendataan warga / peserta pemilih, sehingga tingkat kerjasama antar masyarakat dan pemerintah lebih di perdalam.
1. Masyarakat akan lebih percaya terhadapa pemerintah menganai sistem pemilihan umum dan demokrasi di Indonesia.
2. Meningkatkan daya tarik masyarakat Indonesia karena masyarakat
mendapat informasi yang lengkap dan kemudahan dalam memilih di pemilihan umum.
4. Akan timbulnya sikap kontribusi masyarakat dalam pendataan warga / peserta pemilih, sehingga tingkat kerjasama antar masyarakat dan pemerintah lebih di perdalam.
Proses implementasi e-Government memerlukan 3 (tiga) sasaran utama, yakni :
1. Sistem Aplikasi Website didukung managemen database website yang baik
2. Sistem Informasi Manajemen yang baik.
3. Sumber Daya Manusia.
BAB II
PROSPEK WEBSITE
PROSPEK WEBSITE
2.1 Gambaran umum website.
Sistem informasi yang ini akan dirancang khusus untuk mempermudah masyarakat dalam memilih lokasi dan transparansi kartu pemilih sesuai dengan kuota setiap lokasi.
Adapun gambaran umum sistem informasi tersebut adalah sebagai berikut:
a. Data informasi yang lengkap dan akurat. website menampilkan semua informasi yang berkaitan dengan kartu pemilih user. Semua informasi akan ditampilkan dengan tampilan yang menarik dan menyediakan layanan download dengan type pdf.
b. Pemandu. website akan menyediakan fasilitas operator yang akan memberikan informasi secara interaktif kepada pengunjung situs.
Adapun gambaran umum sistem informasi tersebut adalah sebagai berikut:
a. Data informasi yang lengkap dan akurat. website menampilkan semua informasi yang berkaitan dengan kartu pemilih user. Semua informasi akan ditampilkan dengan tampilan yang menarik dan menyediakan layanan download dengan type pdf.
b. Pemandu. website akan menyediakan fasilitas operator yang akan memberikan informasi secara interaktif kepada pengunjung situs.
d. Hal lain sesuai yang diinginkan\
2.2 Tahap-tahap pelaksanan pembuatan website
1. Perencanaan
Web ini dibuat dalam bentuk statis, pengumpulan datanya diperoleh dari database kartu keluarga (KK) masyarakat, dan bedasarkan karakteristik data serta kebutuhan yang meliputi :
- Cepat tidaknya perubahan data
- Tingkat kerumitan tampilan
- Bagaimana data akan ditampilkan
2. Pembuatan
Pada tahap ini bagaimana proses pembuatan website yang meliputi pembuatan halaman-halaman yang berisi data-data yang diperoleh dari proses sebelumnya. Hal terpenting dalam tahap ini yakni pengaturan tata letak, struktur sistematika, dan navigasi penyajian informasi. Untuk website yang terdiri dari database juga diperlukan pembuatan program atau aplikasi yang kemudian akan dijalankan pc server
3. Implementasi/penempatan
Setelah tahap pembuatan selesai maka halaman-halaman website yang sudah dibuat perlu penempatan atau ditempatkan pada server yang terhubung ke internet sehingga dapat dikunjungi oleh pengguna internet, kemudian dapat dilakukan testing mengenai kelayakan website tersebut
4. Maintenance/perawatan
Untuk menjamin aktualitas informasi yang disajikan, halaman-halaman website perlu diawasi, di promosikan, dan dikembangkan. Hal ini diperlukan untuk mengatasi kerusakan-kerusakan.
2.3 Layanan
1. Web development dan web desaign
Merupakan suatu divisi yang memberikan pelayanan jasa perancangan dan pengembangan aplikasi website sebagai media mempermudah dalam pembuatan kartu pemilu di Indonesia dijaringan internet. Kami menyajikan web ini dalam bentuk bootstrap dan material design sehingga sangat mudah di kelolah / dioperasikan oleh pemula.
2. Web maintenance
Website maintenance ini berguna untuk mengelola dan merawat website secara berkala. Inilah sebagian item yang kami lakukan pada web maintenance :
- Optimalisasi website untuk akses yang lebih cepat
- Pemeriksaan berkala terhadap seluruh URL dari error loading
- Web Hosting
- Update content text
- Memeriksa tingkat keamanan website dari hacking
3. Web marketing
Untuk mendapatkan hasil yang optimal di search engine, mendaftarkannya saja tidaklah cukup dalam mencapai peringkat. Promosi online yang paling efektif saat ini adalah dengan menerapkan teknik-teknik SEO(search engine optimization).
Tujuan SEO(Web Optimization) adalah meningkatkan pengunjung secara alamiah dan tertarget ke website anda, namun web yang kami buat adalah untuk pemerintah, jadi secara otomatis digunakannya pun secara berkala ketika ada pemilu.
BAB III PELAKSANAAN DAN PENGERJAAN
3.1 Tempat Pelaksanaan
Adapun tempat pelaksanaan website ini yakni berada di kantor Komisi Pemilihan Umum Pusat di Jl.Imam Bonjol No.29 Jakarta.
3.2 Pengerjaan
BAB IV
IMPLEMENTASI SISTEM
4.1 Diagram E-R

4.2 Tampilan Website

Gambar 4.1 Halaman Login

Gambar 4.2 Halaman Register

Gambar 4.3 Halaman Home

Gambar 4.4 Halaman Help

Gambar 4.5 Halaman Begin

Gambar 4.6 Halaman Result

Gambar 4.7 Halaman PDF (Download)

Gambar 4.8 Halaman Teamwork

Gambar 4.9 Halaman Contact

Gambar 4.10 Database (3 Tabel)

Gambar 4.11 Tabel Data_KK (Kartu Keluarga)

Gambar 4.12 Database User

Gambar 4.13 Tabel KP (Kartu Pemilih)
PENUTUP
Website pemerintah yang kami ajukan melalui proposal ini mencoba untuk memberikan solusi terhadap problematika pada PEMILU Raya yang ada di Indonesia untuk mengatasi minimnya kecurangan-kecurangan yang cenderung akan merugikan suatu pihak tertentu. Demikian proposal ini kami buat, semoga bisa menjadikan bahan pertimbangan demi menuju Indonesia yang lebih baik.
No comments:
Post a Comment